KAJI TEORITIK PERUBAHAN PANJANG PLAT PENGUAT TERHADAP BESARNYA DEFLEKSI YANG TERJADI PADA BALOK
Abstract
Defleksi lateral yang terjadi pada sebuah balok dipengaruhi oleh nilai kekakuan balok tersebut. Nilaikekakuan ini ditentukan oleh momen inersia penampang yang dimiliki oleh balok tersebut Semakin besarinersia penampang balok maka nilai kekakuannya meningkat dan defleksi lateral yang terjadi menjadikecil. Untuk memperbesar inersia penampang suatu balok dapat dilakukan dengan menambahkan plat/batang penguat pada balok tersebut. Permasalahan yang timbul dengan cara ini adalah menentukanpanjang plat penguat yang dibutuhkan sesuai dengan besarnya defleksi lateral yang diijinkan terjadipada balok tersebut. Untuk menentukan panjang efektif dari plat penguat pada suatu balok, dapatdilakukan dengan suatu kaji teoritis yang mencari hubungan antara panjang plat penguat terhadapdefleksi lateral yang akan terjadi pada suatu balok. Dari hasil kaji teoritis ini menunjukkan bahwasemakin kecil defleksi lateral yang terjadi maka panjang plat penguat yang dibutuhkan semakin besar.Defleksi lateral yang terjadi pada sebuah balok dipengaruhi oleh nilai kekakuan balok tersebut. Nilaikekakuan ini ditentukan oleh momen inersia penampang yang dimiliki oleh balok tersebut Semakin besarinersia penampang balok maka nilai kekakuannya meningkat dan defleksi lateral yang terjadi menjadikecil. Untuk memperbesar inersia penampang suatu balok dapat dilakukan dengan menambahkan plat/batang penguat pada balok tersebut. Permasalahan yang timbul dengan cara ini adalah menentukanpanjang plat penguat yang dibutuhkan sesuai dengan besarnya defleksi lateral yang diijinkan terjadipada balok tersebut. Untuk menentukan panjang efektif dari plat penguat pada suatu balok, dapatdilakukan dengan suatu kaji teoritis yang mencari hubungan antara panjang plat penguat terhadapdefleksi lateral yang akan terjadi pada suatu balok. Dari hasil kaji teoritis ini menunjukkan bahwasemakin kecil defleksi lateral yang terjadi maka panjang plat penguat yang dibutuhkan semakin besar.
Keywords
Momen inersia; defleksi lateral; plat penguat
Full Text:
PDFReferences
Jensen, A., Alih bahasa Ir Darwin Sebayang, 1991, Kekuata Bahan Terapan, Edisi keempat,
Erlangga, Jakarta.
L. Singer, F., Alih bahasa Ir. Darwin Sebayang (LAPAN) , 1985, Kekuatan Bahan , Edisi
ketiga, Erlangga, Jakarta.
Popov, EP, Alih bahasa Lainul Astamar Tanisa MSc. , 1986 , Mekanika Teknik, Edisi kedua,
Erlangga, Jakarta.
DOI: https://doi.org/10.26905/jtmt.v1i1.4431
Refbacks
- There are currently no refbacks.
TRANSMISI Universitas Merdeka Malang Mailing Address: Jalan Terusan Dieng 62-64 Malang, 65146, East Java, Indonesia This work, is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License. |