About the Journal

JURNAL BISNIS DAN PERPAJAKAN (BIJAK) adalah jurnal yang dipublikasikan oleh D3 Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Merdeka Malang. Jurnal ini berfokus pada bidang akuntansi keuangan, perpajakan, akuntansi manajemen, auditing, kewirausahaan serta bisnis dan manajemen. Topik jurnal Bijak akan dipublikasikan 2 kali dalam 1 tahun (Februari dan Juli). Jurnal bIjak menerima artikel yang disusun oleh organisasi profesi, pusat penelitian, serta hasil seminar dan konferensi.