Strategi Penentuan Harga Jual Dalam Mempertahankan Pendapatan Pada Kost Hidayah Kota Gorontalo di Masa Pandemi Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.26905/j.bijak.v4i2.7811Abstract
Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui strategi penentuan harga jual dalam meningkatkan pendapatan pada kost Hidayah Kota Gorontalo di masa pandemi Covid-19. Jenis metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan dokumentasi. Adapun yang menjadi informan dalam penelitian ini adalah, pemilik kost, pengelola kost, dan 5 penghuni kost pada kost Hidayah Kota Gorontalo. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian adalah analisis kualitatif deskriptif eksploratif dengan menggali secara mendalam serta menggunakan metode full costing dan analisis SWOT. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa penentuan harga jual yang dilakukan oleh pemilik kost Hidayah mengedepankan tiga prinsip utama yakni konsisten, empati, dan ikhlas. Sedangkan penentuan harga jual jasa menurut metode full costing bahwa harga jual kamar tipe kelas atas Rp55.000 per hari, kelas menengah Rp25.000 per hari, dan kelas bawah Rp20.000 per hari. Kemudian hasil analisis SWOT matriks IFAS dan EFAS menunjukkan bahwa kost Hidayah berada pada posisi turn around dengan strategi WO, artinya kost Hidayah menghadapi peluang yang besar, tetapi disisi lain kost Hidayah menghadapi beberapa masalah internal. Strategi WO diterapkan dengan memanfaatkan peluang untuk meminimalisir kelemahan.
Kata Kunci: Kost; ÂPandemi Covid-19; Pendapatan; Strategi Penentuan harga jual; SWOT;
Downloads
References
Andela. (2020). SISTEM PENETAPAN HARGA SEWA RUMAH KOS DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM (Studi Pada Rumah Kos Al-Zahra di Sukarame, Bandar Lampung). Core.Ac.Uk.
Arthawani, G. (2021). Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember Jember Digital Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember Jember. Digital Repository Universitas Jember, September 2019, 2019–2022.
Aryani, K. & Y. A. (2019). AKUNTANSI MANAJEMEN (Edisi Keig). UPP STIM YKPN.
Burhanuddin, A. (2013). PENGUMPULAN DATA DAN INSTRUMEN PENELITIAN. Wordpress.Com.
Elistri, T. S. (2021). STRATEGI KOMUNIKASI MAJALAH ASSAJIDIN DALAM KONSISTENSI PENYEBARAN DAKWAH ISLAM MELALUI MEDIA CETAK DI KOTA PALEMBANG. Repository.Radenfatah. http://repository.radenfatah.ac.id/10714/
Engel. (2014). Pengertian Empati. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 10–31.
Fadli, A. (2021). SKRIPSI DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP PENDAPATAN UMKM DI DESA GONDANG KECAMATAN GANGGA KABUPATEN LOMBOK UTARA. 6.
Gerung, C. J., Sepang, J., & Loindong, S. (2017). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Nissan X-Trail Pada Pt. Wahana Wirawan Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(2), 2221–2229.
Haryoko, R. W. (2020). SKRIPSI PENGARUH JUMLAH PENGHUNI TERHADAP PENENTUAN HARGA KOST DI DUSUN BANJARREJO. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 5–24.
Hidayat, S. (2021). Pasang Surut Bisnis Kos-kosan dan Cara Mempertahankannya di Masa Pandemi. IndiHome.
Martani, D. (2018). PSAK-72-Pendapatan-Kontrak-Pelanggan-27092018 (p. 91).
Moleong, L. (2021). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosda Karya.
Ni Made Evarina Ariesta1, Anjuman Zukhri1, L. I., & Jurusan. (2014). Analisis Penetapan Harga Jual Jasa Service dan Suku Cadang Pada Bengkel Bali Surya Motor dengan Menggunakan Metode Time and Material Pricing Tahun 2013. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 4(1).
Palupi Asrining Adi. (2018). Penetapan Tarif Sewa Kamar Untuk Meningkatkan Pendapatan (Studi Kasus Hotel Grand Inna Malioboro Tahun 2017).
Prawiro, M. (2020). Arti Konsisten: Memahami Apa Itu Konsisten, Ciri-ciri, dan Contohnya. Maxmanroe.Com. https://www.maxmanroe.com/vid/umum/arti-konsisten.html
Rangkuti, F. (2018). TEKNIK MEMBEDAH KASUS BISNIS ANALISIS SWOT (Cetakan Ke). PT Gramedia Pustaka Utama.
samahita Wirotama. (2017). MENGANALISIS FAKTOR EKSTERNAL UNTUK MENENTUKAN PELUANG DAN ANCAMAN. Samahitawirotama.Com.
Samahita Wirotama. (2017). MENGANALISIS FAKTOR INTERNAL UNTUK MENENTUKAN KEKUATAN DAN KELEMAHAN ORGANISASI. Samahitawirotama.Com.
Triyuwono, I. (n.d.). Filsafat Ilmu Akuntansi. Mitra Wacana Media.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish in JURNAL BISNIS DAN PERPAJAKAN (BIJAK) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access)
JURNAL BISNIS DAN PERPAJAKAN (BIJAK) - D3 Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Merdeka Malang Published by University of Merdeka Malang, is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.